Beranda News Desa Karang Bahagia Gelar Santunan Anak Yatim Kerjasama dengan CV Bintang Family

Desa Karang Bahagia Gelar Santunan Anak Yatim Kerjasama dengan CV Bintang Family

KARANGBAHAGIA, KABUPATEN BEKASI, JAWA BARAT || LINGKARAKTUAL.COM || – Desa Karang Bahagia gelar acara santunan anak Yatim bekerja sama dengan CV Bintang family yang menyumbangkan santunan anak Yatim kepada kepala Desa Karang Bahagia Hamdani Atamam( Donay ) sebanyak 59 anak Yatim yang dilaksanakan pada Jumat malam Sabtu di halaman Desa Karang Bahagia. Jumat 19 September 2025.

Hadir dalam rangka santunan anak Yatim Kepala Desa Karang Bahagia Hamdani Atamam (Donay) beserta jajarannya, Direktur CV Bintang family sekaligus Dewan Redaksi Lingkar Aktual ISWANDI FADILAH, Bimaspol, Babinsa TNI tokoh agama, tokoh masyarakat, para pendamping anak Yatim serta undangan, anak yang di santuni sebanyak 59 anak yatim.

Berita Lainnya  SMK Nurul Huda Paguyangan Menggelar Upacara Peringatan Hari Santri Nasional Berlangsung Khidmat di Halaman Sekolah

Dalam sambutannya kepala Desa Karang Bahagia Hamdani Atamam (Donay) saya berterimakasih kepada Direktur CV Bintang family yang telah menyantuni melalui CSR kepada anak Yatim, mudah mudahan sumbangan anak Yatim melalui CSR dari CV. Bintang family ini menjadi suatu momen yang sangat berharga dan manfaat bagi anak anak Yatim kita, dan saya sekali lagi sangat berterimakasih kepada Direktur CV Bintang family yang telah menyumbangkannya untuk menyantuni anak Yatim, “Tutupnya Hamdani Atamam (Donay) dalam sambutannya.

Penulis : Asun Nirwanto.

Bagikan Artikel